Batik Merupakan salah satu budaya asli dari Indonesia yang tidak bisa dipungkiri lagi keindahan pada motif motifnya. Batik merupakan budaya yang turun temurun dari nenek moyang yang dilestarikan hingga sekarang. Batik sendiri memiliki berbagai macam jenis berdasarkan proses pembuatannya, antara lain : Batik Tulis, Batik Printing, Batik Sablon.
Selain memproduksi Kain Batik, Kencana Print juga melayani berbagai jenis pakaian dengan bahan kain batik, antara lain :
1. Seragam Batik Berlogo
Seragam batik sebagai media promosi dan branding, kami juga memproduksi seragam batik dengan logo perusahaan ataupun komunitas.
2. Seragam Batik
Kami melayani pembuatan kain batik printing dan sablon secara partai besar untuk seragam instansi, kantor, sekolah, komunitas, dan lainnya.
3. Konveksi Seragam Batik
Kami juga menerima jasa jahit seragam batik, baik untuk pria ataupun wanita. Anda tidak perlu lagi mencari penjahit seragam batik di tempat la
Ulasan
Belum ada ulasan.